latest Post

Rujak Buah



 Rujak Buah adalah makanan tradisional dari Pulau Jawa, Rujak Buah juga sering disebut Rujak Manis karena terbuat dari berbagai campuran buah segar yang si potong-potong kemudian di bumbuhi dengan bumbu kacang pedas manis. Biasanya Rujak Buah dijual di warung-warung dengan harga Rp 5.000 per porsi. Rujak Buah merupakan makanan tradisional yang yang mudah ditemukan di Indonesia. Di Indonesia juga banyak macam jenis rujak seperti Rujak Cingur dari Jawa Timur, Rujak Sayur, Rujak Soto dari Banyuwangi Jawa Timur, Rujak Petis dari Jawa Timur, Rujak Manis/Buah dan lainnya. Namun disini saya hanya menjelaskan tentang Rujak Buah/Rujak Manis saja.

Resep Rujak Buah
Bahan :
  • Buah-buahan segar (bengkoang, jambu, nanas, kedongdong dll)
  • Kacang tanah
  • Gula Jawa/Gula Merah
  • Garam
  • Cabai, bawang putih

Cara Membuat :
  1. Haluskan bawang putih, garam, dan cabai secukupnya
  2. Haluskan kacang tanah yang telah di goreng, jika sudah halus masukkan gula jawa/gula merah kemudian haluskan pula dan diberi sedikit air 
  3. Potong buah-buahan segar kemudian masukkan kedalam bumbu kacang aduk hingga rata

About Unknown

Unknown
Recommended Posts × +

0 komentar:

Posting Komentar

Diagonal Select - Hello Kitty 2